Sumatra Organic Coffee. Kopi Organik Sumatra dianggap sebagai kopi yang sangat dikagumi. Dengan metode pemprosesan dan ditanam di tanah yang rendah kadar besinya, Kopi Organik Sumatra terkenal akan rasa coklat dan tembakau dengan aroma tanah yang segar, semuanya itu tercampur dalam satu cangkir kopi yang manis.